Pentunjuk Kondisi Menyedihkan Schmacher Usai Kecelakaan Fatal 10 Tahun Lalu
Selasa, 5 September 2023 – 08:18 WIB LONDON – 10 tahun sudah sejak legenda Formula One (F1), Michael Schumacher mengalami kecelakaan. Sampai sekarang tidak terdengar kabar soal kondisinya secara tepat. Baca Juga : Sinyal Kuat LeClerc Bertahan di Ferrari Schumacher terjatuh pada 2013 lalu saat melakukan olahraga ski. Kepalanya membentur batu [...]